MADRASAH ADIWIYATA MANDIRI
Madrasah yang peduli dengan lingkungan yang sehat, bersih dan indah.
MADRASAH AKREDITASI A BAN SM
Nilai kelayakan madrasah dengan mengacu pada standar nasional pendidikan
TENAGA PENDIDIK BERKUALITAS
Tenaga pendidik profesional, berintegritas dan berakhlakul karimah.
SARANA DAN PRASARANA REPRESENTATIF
Sarana yang nyaman untuk memberikan kontribusi optimal proses pembelajaran



PROGRAM UNGGULAN
MIN 4 JOMBANG
Melaksanakan pembelajaran yang Aktif, Kreatif, Inovatif, Efektif, dan Menyenangkan (PAKIEM), sehingga siswa mampu mencapai prestasi akademik dan non akademik secara optimal
KURIKULUM SMART KEPONDOKAN
PROGRAM MADRASAH LITERAT
BIMBINGAN MEMBACA AL QURAN

EKSTRA KURIKULER
Dalam memberikan pendidikan terbaik kepada peserta didik, kami memberikan program – program tambahan ektrakurikuler yang meliputi
PRAMUKA
agar peserta didik bisa memaksimalkan setiap potensi yang ada di dalam dirinya, baik itu intelektual, spiritual, sosial, dan fisik
TILAWATIL QUR'AN
agar peserta didik senantiasa mendekatkan jiwa umat Islam kepada Al Qur'an dan meningkatkan semangat membaca, mempelajari, serta mengamalkan
DRUMB BAND
agar peserta didik dapat mengembangkan potensi yang dimiliki peserta didik serta dapat membentuk disiplin
OLAHRAGA
agar peserta didik dapat mencapai kemenangan atau hasil yang diinginkan, anak akan tekun berlatih. Dari sana, ia juga dilatih untuk mengembangkan rasa percaya dirinya
LUKIS DAN KALIGRAFI
agar peserta didik dapat mengembangkan bakat terhadap media visual serta dapat mengembangkan daya imajinasi

BERITA TERBARU
Seluruh Kegiatan dan Dokumentasi Madrasah di tulis di sini

Siswa MIN 4 Jombang Raih Juara di Ajang PORSENI Tahun 2025 Tingkat Kabupaten Jombang
Jombang, 26 April 2025 – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh siswa-siswi Madrasah Ibtidaiyah Negeri 4 Jombang dalam ajang Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) tingkat Kabupaten

Pelaksanaan Asesmen Madrasah 2025 di MIN 4 Jombang Berjalan Sukses
Jombang, 24 April 2025, Pelaksanaan Asesmen Madrasah (AM) Tahun 2025 bagi siswa kelas 6 di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 4 Jombang berlangsung dengan lancar dan sukses.

Siswa Kelas 6 Antusias Ikuti Kegiatan Pondok Ramadhan 1446 Hijriah di MIN 4 Jombang
Jombang, 18 Maret 2025 – Madrasah Ibtidaiyah Negeri 4 Jombang sukses menyelenggarakan kegiatan Pondok Ramadhan 1446 Hijriah khusus bagi siswa kelas 6. Kegiatan yang berlangsung